Penyebab Motor Mati Saat Hujan Dan Cara Mengatasinya

Posted on

Penyebab Motor Mati Saat Hujan – Hujan merupakan sebuah presipitasi berwujud cairan, berbeda dengan presipitasi non-cair seperti salju, batu es dan slit. Hujan memerlukan keberadaan lapisan atmosfer tebal agar dapat menemui suhu di atas titik leleh es di dekat dan di atas permukaan Bumi. Di Bumi, hujan adalah proses kondensasi uap air di atmosfer menjadi butir air yang cukup berat untuk jatuh dan biasanya tiba di daratan.

Dua proses yang mungkin terjadi bersamaan dapat mendorong udara semakin jenuh menjelang hujan, yaitu pendinginan udara atau penambahan uap air ke udara. Virga adalah presipitasi yang jatuh ke Bumi namun menguap sebelum mencapai daratan; inilah satu cara penjenuhan udara. Presipitasi terbentuk melalui tabrakan antara butir air atau kristal es dengan awan. Butir hujan memiliki ukuran yang beragam mulai dari pepat, mirip panekuk (butir besar), hingga bola kecil (butir kecil).

Penyebab Motor Mati Saat Hujan Dan Cara Mengatasinya

Kelembapan yang bergerak di sepanjang zona perbedaan suhu dan kelembapan tiga dimensi yang disebut front cuaca adalah metode utama dalam pembuatan hujan. Jika pada saat itu ada kelembapan dan gerakan ke atas yang cukup, hujan akan jatuh dari awan konvektif (awan dengan gerakan kuat ke atas) seperti kumulonimbus (badai petir) yang dapat terkumpul menjadi ikatan hujan sempit. Di kawasan pegunungan, hujan deras bisa terjadi jika aliran atas lembah meningkat di sisi atas angin permukaan pada ketinggian yang memaksa udara lembap mengembun dan jatuh sebagai hujan di sepanjang sisi pegunungan.

Baca Juga :  Cara Menghitung Cc Motor Bore Up Dan Stroke Up

Di sisi bawah angin pegunungan, iklim gurun dapat terjadi karena udara kering yang diakibatkan aliran bawah lembah yang mengakibatkan pemanasan dan pengeringan massa udara. Pergerakan truf monsun, atau zona konvergensi intertropis, membawa musim hujan ke iklim sabana. Hujan adalah sumber utama air tawar di sebagian besar daerah di dunia, menyediakan kondisi cocok untuk keragaman ekosistem, juga air untuk pembangkit listrik hidroelektrik dan irigasi ladang. Curah hujan dihitung menggunakan pengukur hujan. Jumlah curah hujan dihitung secara aktif oleh radar cuaca dan secara pasif oleh satelit cuaca.

Dampak pulau panas perkotaan mendorong peningkatan curah hujan dalam jumlah dan intensitasnya di bawah angin perkotaan. Pemanasan global juga mengakibatkan perubahan pola hujan di seluruh dunia, termasuk suasana hujan di timur Amerika Utara dan suasana kering di wilayah tropis. Hujan adalah komponen utama dalam siklus air dan penyedia utama air tawar di planet ini. Curah hujan rata-rata tahunan global adalah 990 milimeter (39 in). Sistem pengelompokan iklim seperti sistem pengelompokan iklim, menggunakan curah hujan rata-rata tahunan untuk membantu membedakan kawasan-kawasan iklim. Antartika adalah benua terkering di Bumi. Di daerah lain, hujan juga pernah turun dengan kandungan metana, besi, neon, dan asam sulfur.

Apakah kalian pernah mengalami motor mati sendiri saat hujan deras ?? pastinya keselkan apalagi pas jauh dari bengkel, alamat dorong deh. Nah buat yang belum mengalami saat kalian waspada karena musim hujan sudah tiba. Sering kejadian lho motor mati mendadak setelah kalian menerjang genangan air di jalanan. Dan biasanya sih masalahnya ada pada komponen motor yang basah.

Dan oleh karena itu ada beberapa komponen yang harus sering kalian cek untuk mengantisipasi motor mati di tengah jalan saat hujan deras melanda. Komponen apa saja itu ?? yuk simak selengkapnya dibawah ini.

Cop Atau Kepala Busi

Komponen yang pertama ialah kepala busi atau cop busi, cop busi itu ialah komponen yang terletak pad ujung atas busi. Cop atau kepala busi ini berfungsi sebagai penutup busi dan menghindarkannya dari debu sekaligus tempat menyalurkan listrik tegangan tinggi dari percikan api “ignition coil”.

Penyebab Motor Mati Saat Hujan

Nah pada saat hujan begini kalau kepala busi kalian sudah getas alias rapuhm, air bisa masuk ke dalam busi dan mengganggu percikan api dari busi sehingga motor kalian bisa mati mendadak. Percikan api dari busi ialah elemen penting supaya ada pembakaran dalam mesin.

Kalau kepala busi kalian memang sudah tidak bagus, satu-satunya jalan ialah mengganti kepala busi motor kalian dengan yang baru. Gantinya dengan cop busi yang original ya,, kalau busi motor kalian KW atau aftermarket, takutnya nanti tidak sesuai dengan spesifikasi motor.

Tips untuk membeli busi yang baik, satu pilih kepala busi yang menutup penuh bagian busi untuk menghalangi masuknya air. Kedua pilihlah kepala busi yang berbahan karet bukan plastic, karena karet lebih tahan dan kedap air dari pada plastik.

Pada Saringan Udara Yang Basah

Filter udara yang kemasukan air akan sangat berbahaya, bisa-bisa membuat motor mati mendadak. Pada saat hujan kondisi kover saringan udara yang kurang bagus dapat menyebabkan air masuk.

Penyebab Motor Mati Saat Hujan

Kalau sudah begitu, air dipastikan menghambat udara yang diperlukan dalam proses pembakaran. Akibatnya pengendara akan merasa tarikan gas lebih berat.

Baca Juga :  Cek 4 Komponen Ini Saat Riding Ketika Hujan

Dan kalau sudah begini bukaan gas lebih besar dari kondisi normal dibutuhkan membuat motor berakselerasi. Lebih perahnya lagi kalau air dari filter udara itu masuk ke proses pembakaran inilah yang kemudian membuat motor menjadi mati.

Kebel Terkelupas

Kabel-kabel harus dicek sebelum menerjang hujan agar motor tidak mati mendadak. Penyebab motor mati saat hujan yang terakhir ialah kabel terkelupas. Kondisi kabel seperti itu bisa mengakibatkan korsleting pada sistem kelistrikan motor.

Penyebab Motor Mati Saat Hujan

Bagaimana dampaknya ? pasti berbeda-beda tergantung fungsi kabel yang korsleting. Jika korsleting terjadi tepat di pengapian sepeda motor tentu mengganggu proses pembakaran pada sepeda motor yang mengakibatkan motor menjadi mogok. Jadi ada baiknya sebelum berkendara di musim hujan pastikanlah kondisi kabel-kabel kondisi prima.

Demikianlah pembahasan mengenai Penyebab Motor Mati Saat Hujan Dan Cara Mengatasinya semoga dengan adanya ulasan tersebut dapat berguna dan bermanfaat bagi kalian semua,, terima kasih banyak atas kunjungannya. 🙂 🙂 🙂